Rabu, 15 November 2017

Pendapat Mengenai Keterlibatan Bawahan Dalam Pembuatan Keputusan

keterlibatan bawahan dalam pembuatan keputusan memiliki sisi positif dan negatif seperti berikut:
Sisi Positif keterlibatan bawahan dalam pengambilan keputusan:
  1. Keputusan relative lebih baik,logis,dan ideal sebab hasil dari pemikiran bersama
  2. Kecendrungan untuk bertindak otoriter dapat terhindarkan
  3. Meningkatkan kerjasama antara anggota grup
  4. Resiko dan dampak negative dari keputusan semakin kecil
  5. Pembinaan anggota grup akan lebih baik
Sisi Negatif keterlibatan bawahan dalam pengambilan keputusan:
  1. Pengambilan keputusan akan memerlukan waktu yang lama
  2. Biaya pengambilan keputusan relative lebih banyak
  3. Penanggung jawab keputusan kurang jelas

Pendapat saya Mengenai Keterlibatan Bawahan Dalam Pembuatan Keputusan 

Menurut saya keterlibatan bawahan dalam pembuatan keputusan cukup penting karena bawahan terjun langsung kedalam lapangan sehingga lebih mengetahui keadaan dan detail mengenai perusahaan tersebut sehingga keputusan bawahan penting untuk masukan kepada atasannya dan dipertimbangkan


Sumber:https://rizkiadekputri.wordpress.com/2014/11/02/tugas-manajemen-umum/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar